Sabtu, 29 Desember 2012

VIEW APARTEMEN DAN HOTEL GRAND SUDIRMAN ASTON DILIHAT DARI JENDELA KAMAR KAMI


TAHAPAN KONSTRUKSI SARIKAYA KOST 2 BALIKPAPAN


Pembuatan konstruksi tiang pondasi sebanyak 12 buah, jarak antara kolom 6 meter, rencana konstruksi bangunan untuk 4 lantai.








Saat ini tiang untuk lantai basement sudah berdiri, lanjut kepembuatan balok dan lantai....

TAHAP PEMBANGUNAN SARIKAYA KOST 2 BALIKPAPAN

Ini adalah lahan untuk bangunan sarikaya kost 2, saat ini dimulai pembersihan lahan dan pengerjaan konstruksi dengan system bor file.

Ketika saya tanya Pak Yudi, apa bedanya dengan konstruksi bangunan pertama kami, ternyata untuk tiang harus menggunakan tumbukan kepala babi istilahnya, dan ini bisa mengganggu tetangga...

Sedangkan dengan system bor file, dengan menggunakan mesin bor seperti untuk mencari sumur, dan diatasnya naik 3 orang pekerja, wach....canggih juga ternyata....